Sembilan Desa di Barito Timur Terima Penghargaan PBB-P2 2023

Pj. Bupati Barito Timur, Indra Gunawan menyerahkan penghargaan terhadap kades atas penanganan Pajak Bumi dan Bangunan Tamiang Layang – Sembilan kepala desa di Kabupaten Barito Timur menerima penghargaan atas prestasi mereka dalam pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2) tahun 2023. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Pj Bupati Bartim, Indra Gunawan, pada momen pengukuhan perpanjangan masa jabatan kepala desa pada Rabu, 17 Juli 2024. Pj Bupati Bartim, Indra Gunawan yang didampingi oleh Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Barito Timur, menyerahkan piagam kepada delapan kepala desa yang mencapai…

selanjutnya

Pj Bupati Barito Timur Ajak Warga Tertib Berlalu Lintas

TAMIANG LAYANG – Pj Bupati Barito Timur, Indra Gunawan, mengajak masyarakat untuk tertib dalam berlalu lintas di wilayah setempat. Hal itu diungkapkan Pj Bupati Indra Gunawan usai menghadiri apel gelar pasukan Operasi Patuh Telabang Tahun 2024, yang digelar di halaman Polres Barito Timur, Senin (15/7). Menurutnya, kegiatan ini bertujuan untuk mengulang kembali edukasi kepada masyarakat terkait tata tertib lalu lintas yang selama ini sudah diterapkan dan masih konsisten dilaksanakan oleh masyarakat. “Untuk itu, kepada masyarakat di mana pun dan kapan pun, seyogyanya selalu mematuhi aturan berlalu lintas, karena itu bukan…

selanjutnya

Pj Bupati Bartim: Tingkatkan Koordinasi dan Kinerja untuk Kesuksesan Kabupaten Barito Timur

TAMIANG LAYANG-Pemerintah Kabupaten Barito Timur meggelar Apel Hari Kesadaran Nasional dan Peringatan Hari Kebangkitan Nasional, Jumat (17/05/2024) di Halaman Kantor Bupati Barito Timur. Betindak sebagai Pembina Apel Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan. Hadir dalam apel tersebut Pejabat Eselon II, III dan IV, serta ASN, PHT/PHL di lingkup Pemerintah Kabupaten Barito Timur. Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan dalam sambutannya mengingatkan bahwa apel ini bukan sekadar seremonial, melainkan bagaimana kita menerapkan nilai-nilai tersebut dalam kehidupan bermasyarakat, berorganisasi, dan berkeluarga. Indra Gunawan mengapresiasi keberhasilan Kabupaten Barito Timur dalam penyelenggaraan Pemilu Serentak…

selanjutnya

Pemkab Bartim Gelar Apel Hari Kesadaran Nasional 17 April 2024

TAMIANG LAYANG- Pemerintah Kabupaten Barito Timur menggelar Apel Hari Kesadaran Nasional Rabu (17/04/2024) di Halaman Kantor Bupati Barito Timur.  Bertindak sebagai Pembina Apel Asisten I Sekretariat Daerah Kabupaten Barito Timur  Ari Panan P.Lelo, SH. Hadir dalam Apel hari Kesadaran Nasional tersebut Pejabat Eselon II, III dan IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten Barito Timur, Aparatur Sipil Negara (ASN), serta PHT/PHL di lingkungan Pemerintah Kabupaten Barito Timur. Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan oleh Asisten I Setda Kab.Barito Timur Ari Panan P.Lelo menyampaikan beberapa hal penting yang…

selanjutnya

HUT ke-105, BPBD Damkar Bartim Gelar Apel Peringatan

TAMIANG LAYANG- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Barito Timur menggelar apel peringatan HUT ke-105 Damkar. Apel dilaksanakan di halaman kantor DPBD dan Damkar setempat, Senin (4/3/2024). Apel yang dipimipin langsung oleh Kalaksa BPBD Damkar Barito Timur, H Ahmad Gazali itu dengan mengusung tema “Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan, Profesional, Rakyat Terlindungi”. Kalaksa BPBD Damkar Barito Timur, H Ahmad Gazali menyampaikan, bahwa pada hari ini, pihaknya melaksanakan apel senin pagi sekaligus peringatan HUT ke-105 Damkar. “Kegiatan ini diikuti seluruh personel BPBD Damkar, baik yang bertugas di kantor utama…

selanjutnya

Rajut Kebersamaan Pasca Pemilu 2024, Pemkab Bartim Gelar Apel Kesadaran Nasional

TAMIANG LAYANG – Pj Bupati Bartim Indra Gunawan mengajak seluruh elemen masyarakat untuk kembali merajut kebersamaan pasca Pemilu 2024. “Saya sebagai Pejabat Bupati Bartim mengajak kita semua, elemen masyarakat Kabupaten Bartim yang sebelumnya ter kotak – kotak dan terpolarisasi karena perbedaan pilihan dalam Pemilu 2024 untuk segera Move On dan kembali bersatu menjalani kehidupan sosial yang damai, berkualitas menuju kesejahteraan bersama,” ujar Pj Bupati Bartim dalam sambutan yang dibacakan Sekretaris Daerah (Sekda) Panahan Moetar pada Apel Hari Kesadaran Nasional, Senin (19/2/2024). Menurutnya, perbedaan pilihan dalam proses demokrasi merupakan hal wajar…

selanjutnya