TAMIANG LAYANG – Musyawarah perencanaan pembangunan kecamatan (musrenbangcam) diharapkan menjadi wadah yang bermanfaat untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat. Karena melalui musrenbang Masyarakat duduk bersama merumuskan usulan pembangunan yang menjadi kebutuhan bersama. Demikian disampaikan oleh Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan oleh Kepala Badan Perencanaan Penelitian dan Pembangunan Daerah (Bapelitbangda) Kabupaten Barito Timur Ir.Frans Sila Utama, M.AP pada acara pembukaan Musrenbang Kecamatan Raren Batuah di Aula Kantor Desa Sibung, Selasa (06/02/2024). Melalui kegiatan musrenbang ini, Pj.Bupati Bartim menekankan pentingnya keterlibatan berbagai unsur, termasuk Dinas/Badan/Unit Satuan Kerja…
selanjutnyaKategori: Musrenbang
Tujuan Musrenbang Mengakomodir Aspirasi Masyarakat, Jadi Landasan Rencana Pembangunan Daerah
TAMIANG LAYANG- Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan merupakan wadah untuk mengakomodir aspirasi masyarakat. Harapannya, hasil musrenbang ini akan menjadi landasan bagi rencana pembangunan daerah pada tahun-tahun mendatang. Demikian disampaikan oleh Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan oleh Staf Ahli Bupati Barito Timur Bidang Hukum dan Politik Drs.Osa Awatanu, M.Si pada acara pembukaan musrenbang Kecamatan Pematang Karau di Halaman Kantor Kecamatan Pematang Karau, Senin (05/02/2024). Melalui kegiatan musrenbang ini, Pj.Bupati Bartim menekankan pentingnya keterlibatan berbagai unsur, termasuk Dinas/Badan/Unit Satuan Kerja dan anggota DPRD Kabupaten Barito…
selanjutnyaMulai Hari ini Pemkab Bartim Laksanakan Musrenbang Kecamatan Tahun 2024
TAMIANG LAYANG- Pemerintah Kabupaten Barito Timur melalui Badan Perencanaan Penelitian dan Pembangunan Daerah (Bapplitbangda) setempat ini melaksanakan musyawarah perencanaan pembangunan tingkat kecamatan (musrenbangcam) se Kabupaten Barito Timur tahun 2024. Berdasarkan surat Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Timur Nomor: 050/34/I/Bapplitbangda, tanggal 24 Januari 2024 perihal pelaksanaan musrenbang kecamatan , jadwal musrembang di mulai tanggal 5 Februari 2024 dan berakhir 26 Februari 2024. Kecamatan Pertama yang melaksanakan Musrenbangcam adalah Kecamatan Pematang Karau. Kecamatan yang berbatasan dengan Kabupaten Barito Selatan ini akan melaksanakan musrembangcam tanggal 5 Februari 2024 atau musrenbang pertama hari ini. Musrenbang…
selanjutnya