Dishub Bartim Gelar Sosialisasi Berlalu Lintas untuk Kurangi Angka Kecelakaan

TAMIANG LAYANG – Dinas Perhubungan Kabupaten Barito Timur bersama Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (FLLAJ) menggelar giat Sosialisasi Berlalu Lintas pada Kamis, 5 September 2024. Kegiatan ini melibatkan lintas sektor, termasuk Polres Barito Timur, Jasa Raharja, dan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR). Sosialisasi dilakukan melalui pemasangan spanduk dan baliho di sepanjang jalan lintas nasional di beberapa kecamatan. Kepala Dinas Perhubungan Barito Timur, Bertulumeus, S.Sos, dalam rilis resminya menegaskan pentingnya kegiatan sosialisasi ini. “Edukasi kepada masyarakat tentang berlalu lintas yang baik sangat penting untuk menyampaikan pesan keselamatan. Berlalu…

selanjutnya

21 Desa di Barito Timur Dapat Tambahan Insentif Dana Desa Tahun 2024

TAMIANG LAYANG – Sebanyak 21 desa di Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah, akan menerima tambahan insentif dana desa pada tahun 2024. Insentif ini merupakan bagian dari kebijakan nasional yang tertuang dalam Keputusan Menteri Keuangan Nomor 352 Tahun 2024 tentang rincian insentif desa. Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Sosial (DPMDSos) Kabupaten Barito Timur, Drs. Osa Awatanu, M.Si, menjelaskan bahwa desa-desa yang mendapat tambahan insentif tersebar di delapan kecamatan dari total sepuluh kecamatan di wilayah tersebut. “Tambahan insentif ini dialokasikan berdasarkan kriteria kinerja pemerintah desa yang telah diatur oleh…

selanjutnya