Sekda Bartim Hadiri Pembukaan Festival Isen Mulang, Festival Kuliner Nusantara dan Karnaval Budaya Isen Mulang di Palangka Raya

PALANGKA RAYA- Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Timur Panahan Moetar, SE, M.Si (mewakili Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan) menghadiri acara pembukaan Festival Isen Mulang  dan Festival Kuliner Nusantara Tahun 2024 di Halaman GOR Indoor Tjilik Riwut Km 5 Palangkaraya Sabtu (18/05/2024).  Sekda Bartim tak sendiri, Dia didampingi oleh Kepala Disbudparpora Dra.Herawani, MM. Selain menghadiri acara pembukaan Festival Isen Mulang  dan Festival Kuliner Nusantara, Hari ini Minggu 19 Mei 2024, Sekda Bartim juga menghadiri pembukaan Karnaval Budaya Isen Mulang di Bundaran Besar Palangka Raya. Pada kegiatan ini Bartim juga ikut ambil…

selanjutnya

Dekranasda Barito Timur Raih Juara 2 Parade Mobil Hias Kriya dan Budaya Tingkat Nasional

Trophy dan piagam penghargaan diserahkan dalam momen Expo HUT ke – 44 Dekranas dan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke – 55 di Solo yang dihadiri langsung oleh Ibu Negara Iriana Joko Widodo dan Istri Wakil Presiden RI sekaligus Ketua Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas)  Wury Ma’ruf Amin, Kamis (16/5) lalu. Dekranasda Barito Timur mewakili Kalimantan Tengah dalam ajang bergengsi tingkat Nasional  yang dipusatkan di Kota Solo, Jawa Tengah, sejak tanggal 14 – 18 Mei 2024. Pj Bupati Barito Timur, Indra Gunawan menyampaikan harapannya sebagai kepala daerah terkait prestasi Dekranasda Kabupaten…

selanjutnya