Tamiang Layang – Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan ke-80 Tahun 2025, Pemerintah Kabupaten Barito Timur menggelar apel peringatan di halaman Kantor Bupati Barito Timur, Senin (10/11/2025). Kegiatan berlangsung khidmat dan penuh semangat Nasionalisme, diikuti oleh Forkopimda, ASN, TNI-Polri, organisasi kemasyarakatan, serta tokoh adat. Apel dipimpin oleh Bupati Barito Timur, M. Yamin, dan dihadiri Sekretaris Daerah, para Asisten, Kepala Perangkat Daerah, serta jajaran pejabat pemerintahan daerah. Dalam amanatnya, Bupati membacakan pidato resmi Menteri Sosial RI yang menekankan tiga teladan utama dari para pahlawan bangsa, yaitu kesabaran, semangat mengutamakan kepentingan bangsa di…
selanjutnya